KISI-KISI
SOAL PAS TIK
TAHUN
PELAJARAN 2020 - 2021
MATERI
SCRATCH
No |
Kompetensi
Dasar |
Indikator
Soal |
Bentuk
Soal |
No Soal |
1. |
Mengenal
bahasa pemrograman pada aplikasi scratch |
Memahami cara
memulai menggunakan program aplikasi scratch baik secara online ataupun
offline. |
Pilihan Ganda |
1-2 |
Mengenal tampilan jendela dari program aplikasi scratch. |
Pilihan Ganda |
3-7 |
||
Mengenal menu
dan icon code yang ada pada program aplikasi scratch. |
Pilihan Ganda |
8-13 |
||
1 |
Mengenal bahasa pemrograman pada aplikasi scratch |
Mengenal menu dan icon code yang ada pada program
aplikasi scratch |
Pilihan Ganda |
14, 15, 21, 24, 25, 27, 28 |
2 |
Menerapkan struktur algoritma branching berupa if
kedalam aplikasi scratch |
Memahami fungsi if dalam algoritma |
Pilihan Ganda |
16, 17 |
|
|
Memahami fungsi if bersarang dalam algoritma |
Pilihan Ganda |
18, 19 |
3 |
Menerapkan struktur algoritma looking kedalam
aplikasi scratch |
Memahami konsep algoritma pengulangan |
Pilihan Ganda |
20, 26 |
|
|
Memahami struktur algoritma pengulangan dalam
aplikasi scratch |
Pilihan Ganda |
22, 23 |
1. |
Mengenal bahasa pemrograman pada aplikasi scratch |
Memperhatikan gambar icon dan memilih nama, letak
atau fungsi icon yang sesuai |
PG |
29,34,37,39,40,41 |
2 |
Membuat aplikasi sederahana berupa menampilkan
tulisan hallo dan mengeluarkan suara di stage |
Memperhatikan gambar yang dan menentukan kode
program yang tepat |
PG |
30 dan 36 |
3 |
Menerapkan struktur algoritma branching berupa if
kedalam aplikasi scratch |
Memperhatikan gambar yang dan menentukan kode
program yang tepat |
PG |
30,31,32,35. |
4 |
Menerapkan struktur algoritma looping kedalam
aplikasi scratch |
Mengenalisa kode program kemudian memilih apa yang
akan terjadi pada program ketika dijalankan |
PG |
33 dan 38 |